Kelebihan Dari Aplikasi WhatsApp

Info Gadget – Kelebihan Dari Aplikasi WhatsApp. WhatsApp adalah aplikasi pengganti BBM, yang menawarkan beberapa “Fitur lain dari Aplikasi WhatsApp “ itu sendiri. Walau Aplikasi ini tak hebo seperti BBM pada umumnya, akan tetapi aplikasi ini tak kalah jauh asiknya dari aplikasi yang lain.

Kelebihan Dari Aplikasi WhatsApp
Kelebihan Dari Aplikasi WhatsApp
Untuk "Cara Daftar/ Registrasi WhatsApp pada Ponsel" anda sangat mudah sekali, dan kelebihannya dari aplikasi ini pun beragam, jika anda ingin mengetahui lebih lengkap mengenai Kelebihan aplikasi ini simak saja di rangkuman ringkas dibawah ini:

BeberapaKelebihan Dari Aplikasi WhatsApp  :

1. Tidak hanya teks : WhatsApp memiliki fitur untuk mengirim gambar, video, suara, dan lokasi GPS via hardware GPS atau Gmaps. Media tersebut langsung dapat ditampilkan dan bukan berupa link.

2. Terintegrasi ke dalam sistem : WhatsApp, layaknya sms, tidak perlu membuka aplikasi untuk menerima sebuah pesan. Notifikasi pesan masuk ketika handphone sedang off akan tetap disampaikan jika handphone sudah on.

3. Status Pesan : - Jam Merah untuk proses loading di HP kita - Tanda Centang jika pesan terkirim ke jaringan - Tanda centang ganda jika pesan sudah terkirim ke teman chat. - Silang merah jika pesan gagal

4. Broadcats dan Group chat : Broadcast untuk kirim pesan ke banyak pengguna. Group chat untuk mengirim pesan ke anggota sesama komunitas.

5. Hemat Bandwidth : Karena terintegrasi dengan sistem, maka tidak perlu login dan loading contact/avatar, sehingga transaksi data makin irit. Aplikasi dapat dimatikan, dan hanya aktif jika ada pesan masuk, sehingga bisa menghemat batrei

Ada beberapa “Perbedaan Aplikasi whatsApp dan Aplikasi BBM” walau keduanya tak kalah beda penawarkan beberapa kelebihan dan fitur yang sama, tetapi anda tak perlu bingung dan merasa kalah gaul dengan aplikasi ini, karena hanya tampilan saja yang berbeda. Semoga bermanfaat